Postingan

SAVORY BITES

Gambar
  Kecintaan bangsa ini terhadap donat kini semakin besar dan dunia usaha dengan senang hati memenuhi selera ini dengan toko-toko baru dan camilan manis baru. Konsumen dimanjakan dengan banyak pilihan dengan semakin banyaknya gerai untuk membeli donat,masing-masing gerai memiliki keunikan tersendiri dalam sajian manis klasikny Generasi Pecinta Donat Jadi,apa yang mendorong permintaan donat premium ini? Salah satunya, Gen Z dan media sosial. Konsumen muda ini sudah terbiasa dengan media sosial sehingga produk yang mereka beli,termasuk makanan harus terlihat bagus dan sesuai dengan rasanya. Hal ini termasuk “benar-benar mencoba untuk mendorong batas-batas apa saja yang dapat dilakukan untuk menaikkan,menurunkan citra donat dengan desain dan rasa yang lebih menarik. Rasa Yang Luar Biasa Mesekipun tidak diragukan lagi ada donat dengan rasa yang aneh dan enak,banyak yang mengatakan bahwa rasa familiar disajikan dengan cara baru untuk menarik perhatian konsumen. Namun familiar bukan berarti m

MENJELAJAHI DUNIA DUNKIN

Gambar
Meski produsen donat banyak, namun merk donat terpopuler di Indonesia ini, ternyata bisa dihitung jari loh. Makanan manis berbentuk bulat, dan berlubang ini, ternyata juga menjadi salah satu makanan favorit orang Indonesia. Donat, seringkali dijadikan sebagai menu penutup atau sekadar camilan oleh orang Indonesia. Kamu juga begitu bukan? Rasa donat sendiri juga sangat bervariasi, namun rasa donat yang paling umum dicari adalah donat gula tepung, toping meses, keju, dan cokelat kacang. Tapi semakin kesini, toping donat sudah beraneka macam, dan pastinya unik-unik. Mulai dari rasa green tea, red velvet, oreo, almond, lemon, serbuk kelapa, dan masih banyak lagi. Nah, hal tersebutlah yang membuat banyak produsen donat bersaing, untuk memberikan inovasi semenarik mungkin. Sehingga, siapa yang paling banyak memberikan varian topping, yang lebih enak, unik, dan berbeda, dia akan lebih dilirik pelanggan. Kamu sendiri, lebih tertarik merk donat apa? Yuk, buat kamu yang lebih sering bikin donat